UTS atau Ulangan Tengah Semester sudah berakhir. Dimulai dari tanggal 7 s/d 12 Oktober 2013. Tak ada yang diharapkan siswa selain ingin tahu nilai yang mereka peroleh.
Kewajiban seorang guru selain memberikan pelajaran yang bermanfaat kepada anak didiknya, juga melaporkan hasil/nilai yang mereka peroleh setiap kali dilaksanakannya evaluasi termasuk UTS ini.
Pada UTS kemaren, materi evaluasi yang disuguhkan materi tentang internet dan banyaknya soal adalah 10 butir soal untuk pilihan ganda dan 5 soal untuk essay
Kunci Jawaban untuk Pilihan Ganda
- e
- b
- a
- c
- d
- a
- c
- b
- d
- e
Kunci Jawaban Essay
- URL singkatan dari Uniform Resource Locator yakni alat - alat dokumen yang ada dalam halaman website
- Yang dimaksud dengan WebPage adalah Dokumen yang dirancang untuk dilihat disebuah web browser. Biasanya ditulis dalam bahasa HTML
- Wifi adalah Singkatan dari Wireless Fidelity yakni istilah populer untuk bentuk komunikasi data nirkabel (tanpa kabel). Pada dasarnya Wi-Fi adalah Wireless Ethernet
- Yang dimaksud dengan Spam adalah Usaha atau cara yang salah dalam menggunakan mailing list atau fasilitas komunikasi lainnya dengan mengirim pesan yang sama ke banyak pihak yang sebenarnya tidak memintanya, seolah menyiarkan pesan tersebut.
- Mailbox adalah Area penyimpanan di disk yang dialokasikan untuk pengguna jaringan kerja guna menerima pesan lewat e-mail.
HASIL UTS
Dari hasil kegiatan evaluasi belajar tersebut dapat dibuat rekapitulasi perbandingan per kelas yang dimaksudkan sebagai bahan evaluasi guru bidang studi tersebut tentang kelas mana daya serapnya lebih bagus dan mana yang tidak. Hal ini bukan untuk membandingkan kelas yang bagus dan tidak, tapi hanya sebagai evaluasi tentang apa yang salah terhadap kita sebagai tenaga pengajar dikelas tersebut untuk nantinya dapat diperbaiki dengan metode - metode yang lain.
Rekapitulasi Hasil Evaluasi Belajar
Diagram Perbandingan Melalui Grafik
Dari hasil diatas semoga dapat diambil manfaatnya untuk evaluasi cara belajar bagi guru dan siswa. Alhamdulillah
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungan Anda.
Kalau ada salah dan khilaf dalam penyajian informasi ini mohon kiranya untuk bisa menyampaikannya disini agar bisa kita musyawarahkan bersama untuk mencari titik temu yang lebih sempurna lagi.